CARA MENGGUNAKAN RECUVA

 recuva adalah salah satu dari sekian banyak aplikasi yg dapat mengembalikan data yg terhapus yang saya sukai program aplikasi yg sangat bermanfaat recuava dapat menyelamatkan data yang terhapus..Lebih mudah, walaupun tidak semua data dapat dikembalikan secara utuh.
 Oke,langsung saja cara menggunakan RECUVA

1.Jalankan recuva

2.Pada menu file type,anda dapat memilih tipe file yg ingin di recover(dikembalikan).misal anda ingin mengembalikan data-data dokumen yg terhapus(data ms word/ms excel)maka pilih dokume lalu klik next


3.Selanjutnya tentukan lokasi file (tempat data yg terhapus)misal anda ingin mencari di drive E saja.Maka pilih in a specifick location,selanjutnya klik browse dan pilih drive yg anda inginkan,lalu klik next

4.Memulai pencarian klik tombol start

5.Tunggu hingga proses pencarian file (scanning)selesai

6.Selanjutnya akan ada tampilan daftar file-file dokumen yg telah terhapus sebelumya .Tidak semua file dpt di kembalikan,anda dapat memilih pada warna simbol file,state,dan comment.Berikut keterangan warna MERAH:artinya data anda sudah tidak dapat di kembalikan secara utuh KUNING:artinya data anda kemungkinan kecil masih bisa di kembalikan HIJAU:artinya data anda masih bisa di kembalikan dan di selamatkan

7.Pilih dan beri tanda centang file" yg ingin di kembalikan lalu klik tombol recover

8.Pada kotak dialog browser for folder tentukan folder utk menyimpan file" yg telah anda pilih misal di D:\ dokumen selanjutnya klik tombol ok

9.Kini data yg telah di hapus sudah kembali dan tersimpan di folder yg telah anda tentukan

10.Utk melakukan pencarian lagi klik tombol switch to advance mode


11.Pada menu advance mode,anda dapt memilih drive atau type file yg hilang

 12.Selanjutnya beri tanda centang file yg ingin anda kembalikan



Mohon maaf jika ada kekeliruan,saya hanya orang biasa yg masih belajar



download recuva disini

Ditulis Oleh : Unknown // 13:17:00
Kategori:

1 komentar:

 

Followers

Powered by Blogger.